-->

Panduan Merakit Komputer dan Servis Komputer Lengkap


panduan merakit dan memperbaiki komputer

Panduan Merakit Komputer dan Servis Komputer Lengkap ~ Peluang usaha, peluang kerja sampingan, atau peluang mencari penghasilan sampingan sebenarnya selalu ada dalam segala bidang. Salah satunya dalam dunia IT, perbaikan atau reparasi komputer bisa menjadi salah satu cabang mencari penghasilan sampingan atau menjadi pekerjaan sampingan atau bidang usaha yang bisa ditekuni untuk menafkahi keluarga. Namun terkadang, hal ini terkendala karena minimnya pengetahuan dan keterampilan di bidang IT khusus keterampilan sebagai teknisi komputer.

Qbonk Media Group sebagai salah satu penerbit ebook di bidang IT ikut mendorong para keratif muda untuk berkarya menjadi seorang teknisi komputer profesional dan handal. Untuk mewujudkan hal tersebut maka Qbonk Media Group menerbitkan banyak ebook sebagai panduan menjadi teknisi komputer. Salah satu ebook utamanya adalah Panduan Merakit Komputer dan Servis Komputer Lengkap.

Daftar Isi Ebook Panduan Merakit Komputer.

Bab I : Pengenalan Komputer
Bab II : Pengenalan Hardware Komputer
Bab III :Instalasi Hardware Komputer
Bab IV : Instalasi BIOS (Basic Input Output System)
Bab V : Instalasi System Operasi Windows
Bab VI : Instalasi Driver dan Program Aplikasi
Bab VII : Konfigurasi Windows
Bab VIII : Perawatan Komputer
Bab IX : Keamanan Komputer
Bab X : Optimasi Komputer
Bab XI : Tips dan Trik Windows
Bab XII : Trouble Shooting Hardware, Pembahasan dan Solusi
Bab XIII : Trouble Shooting System Operasi, Pembahasan dan Solusi

Nah mungkin ebook panduan panduan merakit dan servis komputer ini bisa menjadi awal bagi anda untuk merintis usaha mandiri atau wiraswasta. Jangan sepelekan informasi penting ini, karena berawal dari informasi ini, jika anda benar-benar mempraktikkannya secara tekun dan sabar maka akan menjadikan anda seorang wirausahawan yang sukses.