-->

Jalan Menuju Sukses Yang Sesungguhnya

Jalan Menuju Sukses Yang Sesungguhnya ~ Banyak orang yang ingin mencapai sukses. Tentu sukses berdasarkan definisi dan tujuan hidup masing-masing orang. Masih ingat kan dengan pendatap Habibie Afsyah tentang kesuksesan. Kalau lupa atau belum baca silakan baca artikel saya yang berjudul Cara Meraih Seukses Menurut Habibie Afsyah Sang Pendekar Amazon.

Sukses adalah sebuah tujuan. Tentu untuk mecapai tujuan tersebut harus melalui sebuah proses dan pejalanan panjang dan terkadang melelahkan. Lalu bagaimana sebenarnya kunci untuk mencapai sukses?

Keluarlah dair zona nyaman!!! Zona nyaman adalah dimana anda saat sedang berada dalam segala ketercukupan. Misal, kebutuhan anda sudah dicukupi oleh orang tua, mulai dari kebutuhan terkecil sampai yang paling besar. Tentu anda merasa nyaman dengan keadaan tersebut. Namun tentu hanya itu-itu saja yang anda dapatkan. Padahal kalau saja anda keluar dari zona nyaman tersebut, misal pindah rumah dan semuanya dilakukan dengan mandiri, maka anda akan mendapatkan yang lebih. Selain itu maka anda akan mendapatkan keupasan tersendiri.

Lihat gambar ilustrasi di bawah ini :
Ikan yang berada dalam satu tempat yang terdiri dari banyak ikan. Di situ sudah disediakan pakan ikan oleh pemiliknya. Ikan-ikan tidak perlu mencari makanan kesana kemari, cukup diam dalam akuarium maka dia sudah bisa makan. Tapi kalau ikan tersebut berani menempuh zona tidak aman, melompat untuk mencari tempat sendiri maka dia akan menemukan keleluasaan dan tentunya keberlimpahan sumber makanan.

Sekarang mari kita terapkan ilustrasi tersebut dalam sukses menjalankan bisnis online. Kalau anda ingin sukses binis online maka anda juga harus berani menempuh zona tidak aman. Emang zona baman bisnis online yang kaya gemana.

Zona aman dalam bisnis online tidak jauh dari kata gratisan. DOMAN GRATIS, BISNIS ONLINE GRATIS, EBOOK GRATIS, HOSTING GRATIS dan lain sebagainya. Atau anda saat ini sudah bisa menghasilkan uang dari salah satu bisnis online, kemudian anda enjoy saja tidak mau menginvestasikan hasil binsis onlin tersebut di bisnis online lainnya. Maka itu disebut anda sedang berada dalam zona aman.

Kalau anda ingin lebih survive di bisnis online maka anda harus keluar dari zona nyaman tersebut. Kalau saat ini anda sudah mendapaktan penghasilan dari bisnis online tertentu dengan domain gratisan misalnya. Maka anda bisa menginvestasikan hasil dari bisnis online tersebut untuk membeli domain berbayar.

Karena saya yakin dengan doman berbayar,web/blog anda akan semakin elegan dan tentunya disenangi oleh mensin pencari. Itulah sebabnya, baru kemarin saya mengupgrade salah satu blog saya ke domain COM. Tentunya domain tersebut tidak gratisan. Hehehe....... Mungkin kalau ada rejeki lagi, maka blog inipun nantinya akan saya boyong ke domain berbayar.